Nama Produk: NUTRIMORE ENAPLEX D3 1000 IU 10S
Deskripsi Produk:
Suplemen vitamin D3 berbentuk tablet kunyah yang diformulasikan untuk membantu memenuhi kebutuhan vitamin D pada berbagai kondisi seperti usia lanjut, ibu hamil dan menyusui, serta individu dengan risiko tinggi atau penderita penyakit infeksi maupun autoimun. Praktis dikonsumsi dan mudah diserap tubuh.
Indikasi / Manfaat:
- Membantu memenuhi kebutuhan vitamin D.
- Mendukung kesehatan tulang, gigi, dan otot.
- Membantu meningkatkan imunitas, terutama pada kondisi risiko tinggi.
- Bermanfaat bagi ibu hamil/menyusui, lansia, dan penderita gangguan autoimun.
Komposisi:
- Vitamin D3
- Vitamin D3 100 Cws/am
Golongan Obat: Suplemen Kesehatan
Bentuk Sediaan: Tablet kunyah
Bentuk Kemasan: Dus, blister @ 10 tablet kunyah
Kekuatan: 1000 IU
Komposisi: Vitamin D3 1000 IU
Aturan Pakai: 1 tablet dikunyah satu kali sehari atau sesuai anjuran tenaga kesehatan.
Peringatan & Perhatian:
- Tidak dianjurkan melebihi dosis harian yang disarankan.
- Konsultasikan dengan tenaga kesehatan jika digunakan oleh ibu hamil/menyusui atau penderita penyakit tertentu.
- Simpan di tempat sejuk, kering, dan terlindung dari sinar matahari langsung.
NIE: SD225025191